Monday, October 15, 2012

Persiapan Menulis Esai Sederhana

Dalam rangka proyek pelajaran terintegrasi field trip kelas 9 di sekolah. Salah satu proyek yang akan dilakukan siswa adalah membuat tulisan mengenai hewan yang terancam punah di indonesia. Tulisan ini dimaksudkan sebagai sebuah pengembangan wawasan mereka tentang kekayaan alam di indonesia. Kemudian, sebagai upaya melatih kemampuan siswa dalam menyampaikan gagasan berupa tulisan. Sebagai gambaran, berikut adalah contoh esai tahun lalu yang berhasil di buat oleh salah satu siswa kelas 9. 
Silahkan klik di sini. Dan berikut adalah lembar rubriknya. 

Mari kita tunggu karya tulis siswa terbaru lainnya.

1 comment:

  1. http://thepredatorhunter.files.wordpress.com/2012/10/harimau-sumatera21.jpg, ini postingan kelompok saya(Aldian), Jemy, Dan Isra.

    ReplyDelete